Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) jalani sidang perdana kasus dugaan penodaan agama. Kasus ini terkait video unggahan pidato Ahok saat berada di Kepulauan Seribu, Jakarta. Selanjutnya, terjadi penyerangan sekolah di Sabu, Nusa Tenggara Timur (NTT).